Dalam sebuah proses perencanaan pembangunan tentunya harus dilakukan sebuah pengujian, hal ini untuk mengetahui kekuatan struktur maupun yang bersifat nonstruktur bangunan untuk mengetahui komposisi dan bahan yang tepat untuk digunakan dalam struktur bangunan maupun yang bersifat nonstruktural. Dalam pengujian ini bertujuan untuk mengetahui kekuatan dari masing-masing bahan dan matrial pada perencanaan struktur bangunan, jembatan, dan perencanaan lainnya.
1. GAYA
Gaya didefinisikan sebagai tarikan atau dorongan yang bekerja pada sebuah benda yang dapat mengakibatkan pengaruh di luar maupun pengaruh dalam.
Gaya dapat juga diklasifikasikan berdasarkan aksi gaya terhadap bidang liasan atau volume. Jika sebuah gaya yang bekerja menghasilkan garis tegangan yang menyebar dari beban dan terdistribusi
di seluruh benda maka disebut gaya distribusi. Distribusi dapat merata atau tidak merata, hal ini bisa dilihat seperti gambar garis kerja gaya pada jembatan beton di bawah.
|
rangkumansipil.blogspot.com |
Suatu gaya yang bekerja pada luasan yang relatif kecil disebut gaya terpusat. Sebagai contoh, gaya roda mobil yang bekerja pada sebuah jembatan dapat diaggap beban terpusat.
|
rangkumansipil.blogspot.com |
|
rangkumansipil.blogspot.com |
Jika lebih dari tiga gaya bekerja pada benda berada dalam kese-timbangan jika gaya-gaya tersebut
concurrent dan
coplaner dan jika setiap besar dan arah gaya dinyatakan dalam garis, maka garis-garis tersebut harus membentuk poligon gaya yang tertutup. Hal ini bisa dilihat seperti pada contoh gambar dibawah.
|
rangkumansipil.blogspot.com |
Contoh soal pembahasan.
|
rangkumansipil.blogspot.com |
|
rangkumansipil.blogspot.com |
|
rangkumansipil.blogspot.com |
|
rangkumansipil.blogspot.com |
Dengan pembahasan di atas dapat digunakan sebagai perhitungan kekuatan bahan yang akan digunakan mulai dari jenis bahan, bentuk perencanaan, teknik pelaksanaan, ukuran atau volume yang sesuai dengan kekuatan yang akan dibutuhkan dalam perencanaan, serta hal lain yang dapat mempengaruhi hasil dari perencanaan.
Related Posts:
0 Response to "GAYA DAN PENGARUHNYA DALAM PERENCANAAN PEMBANGUNAN"
Post a Comment