Cara Meningkatkan Banyak Pengunjung Tanpa Blogwalking
Blogwalking atau dikenal bertamu di blog orang lain dan kita menitipkan jejak di blog tersebut baik berupa komentar pujian, link atau apapun.. dan itu bisa menaikkan jumlah pengunjung di blog kita bahkan bisa sampai 5kali lipat atau lebih, karena saya pernah merasakanya sendiri, bahkan kita juga bisa dapat info-info baru pada saat berkunjung di blog orang lain.
namun satu hari saja kita tidak Blogwalking maka kita pengunjung blog akan Turun drastis !!! yang tadinya 500 penayangan perhari jadi 10 penayangan perhari :D hehe sakitnya tuh disini ^_^.
dan kekurangan Blogwalking adalah
- tidak menghemat waktu, malah membuang-buang waktu. kita habiskan jam-jam kita di depan laptop/komputer kita demi blog kita pengunjungnya bertambah.
- boros Kuota internet, kan kita berkunjung ke blog orang lain pake kuota, gak gratis.
- biasanya tidak semua pengunjung blogwalking membaca artikel kita. ada juga yang hanya menaruh link di komentar lalu ditinggal pergi :D
lalu bagaimana meningkatkan pengunjung tanpa Blogwalking ?
1. Pastikan Semua trik SEO sudah anda lakukan Di blog anda.
seperti :
-Mendaftar Google analytics
- Mendaftar Webmaster Tools
- dan pastikan Template Blog anda sudah SEO
2. Jika SEO sudah, Anda buat Fanspage di Facebook
- hubungkan Fanspage Facebook dengan blog anda.
- buatlah Fanspage anda dengan ribuan like, karena semakin banyak like maka akan semakin bagus. karena blog anda akan semakin luas jaringanya
3. Pasang iklan di blog tetangga yang perharinya penayanganya 5ribu lebih, tapi sebaiknya jika pasang iklan menggunakan link aja di postinganya, jangan banner, kalau menurut saya lebih ampuh link di bandingkan bannner. tapi ingat postingan yang Terpopuler
4. gunakan jasa backlink jika anda tidak mau capek , tapi bukan backlink otomatis.
tips lainya
- sebaiknya gunakan Alamat blog/Domain blog anda yang singkat dan jelas
seperti
kenapa? karena jika pengunjung suka dengan blog anda pasti dia akan menghapal alamat blog anda.
sebaiknya gunakan satu kata atau dua kata saja pada alamat blog atau website anda.
seperti
www.kaskus.com
www.bhinneka.com
bukankah blog-blog atau website besar saja menggunakan domain yang singkat?
jangan gunakan alamat/domain blog seperti ini
www.matoricirebon1603sayangindonesiaksjdu.blogspot.com
ya nanti pengunjungnya males menghapalnya :D
- Percepat loading blog anda, seperti hilangkan widget-widget yang tidak di perlukan
- Percepat loading blog anda, seperti hilangkan widget-widget yang tidak di perlukan
sekian dari saya. bila ada salah.. mohon perbaikanya ^_^
0 Response to "Cara Meningkatkan Banyak Pengunjung Tanpa Blogwalking"
Post a Comment